- Ciri-ciri fisik: Panjang tubuh dewasa sekitar 70 – 200 cm, tubuh bagian dorsal berwarna kekuningan, dengan empat garis longitudinal berwarna hitam pada bagian tubuh depan, tubuh bagian depan belakang berwarna kuning, tubuh bagian ventral berwarna kuning, terdapat garis hitam dari mata dan melintang pada bagian belakang kepala.
- Habitat: Semak-semak, kadang berjemur di atas pohon.
- Makanan: Katak, tikus, burung.
- Kebiasaan: Diurnal (aktif pada siang hari), gerakannya gesit, akan lari jika bertemu predator/manusia, pada saat marah atau merasa terancam akan melipat bagian depan tubuhnya yang memipih seperti huruf S, lalu membuka mulutnya untuk menyerang.
- Tipe gigi: Aglypha
- Efek pada luka gigitan: Tidak terlalu sakit.
Sabtu, 05 Oktober 2013
Ular Terawang (Elaphe Radiata)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar